CARA MEMASANG PCB KONTROL AC INDOOR

1. Lepaskan PCB indoor yang rusak dan cabut socket-socketnya.Pasang Adaptor dan masukan socketnya pada PCB * AC 220 volt transformers*



2. Masukan socket Adaptor pada PCB AC 12 volt 



3. Pasang socket power 220 volt pada PCB universal (Arus positif) yang akan masuk kerelay 



4. Masukan kabel power 220 volt (arus negatif) pada PCB * power common* 



5. Seperti terlihat pada gambar diagram yang bergaris merah hubungkan 2 hal kabel (4 dan 6) menuju terminal indoor (L dan N) yang akan diteruskan ke outdoor AC untuk menjalankan kopresor (garis biru)



6. Potong PCB yang bergaris putus-putus, dan tempelkan padang masing-masing tempatnya, disitu terdapat lampu running timer on/off recaiver /sensor remote dan sebagainya



7. Pasang songket motor fan indoor  



8. Lanjutkan dengan pasang socket ke kapasitor fan



9. Pasang socket motor swing 



10. Test running tanpa outdoor pastikan fungsi remote ac bekerja dengan baik seperti : termis, motor swing, speed motor fan gunakan sabuk pengaman dan jangan lupa pakai helm SNI.



Pada beberapa merk AC penempatan socket kabel motor fan indoor berbeda-beda tidak mesti high,mid and low beberapa mulai dari sebelah kiri. jadi sebelum kita melepas socket motor fan indoor dilihat dan ditandai dulu terlebih dahulu kabel low, mid dan hight pada PCB lama/rusak , jika tidak sama tinggal kita sesuaikan saja dengan PCB ini. Begitu juga dengan kapasitor fannya, karena bila hal ini salah dalam penempatannya maka motor fan tidak akan bekerja. INGAT! Sama halnya dengan motor swing nya + plusnya dikiri atau di kanan? tinggal dibalik saja pasang socketnya bila swing tidak jalan, sekian dan terimakasi yang butuh teknisi AC bisa hubungi kita ...



08236116623838.