7 Penyebab AC Bocor dan Mengeluarkan Air saat Dinyalakan

1. Filter AC tersumbat Saat filter udara AC tersumbat, hal ini akan menghambat aliran udara melalui sistem. Filter yang tersumbat ini dapat menyebabkan pembekuan udara sehingga membentuk es.



2. Filter AC kotor Jika filter udara tersumbat atau kotor, aliran udara ke evaporator terhambat, sehingga menyebabkan penurunan suhu. Penurunan suhu pada kumparan ini membuatnya membeku karena terlalu dingin. Saat AC dimatikan, unit indoor akan berhenti menyedot udara ke interior, yang kemudian menyebabkan pemanasan. Hal ini membuat es yang terkumpul mencair dan bocor. Baca juga: Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Menggunakan AC Inverter 3. Pompa rusak Air yang menetes dari AC bocor bisa menjadi pertanda adanya masalah pada pompa. Pompa kondensasi adalah perangkat yang terletak di bawah koil pendingin. Lihat Foto Ilustrasi AC.(Shutterstock/Butsaya) Fungsi pompa adalah untuk mengalirkan air secara menyeluruh sehingga kebocoran dapat dicegah. Jika pompa rusak atau tidak berfungsi karena akumulasi debu dan kotoran, air akan menetes. Baca juga: AC Mengeluarkan Bunga Es? Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya 4. Penyumbatan di saluran pembuangan Kebocoran AC dapat terjadi saat ada penyumbatan di saluran pembuangan. Masalah ini terjadi karena akumulasi kotoran dan jamu secara berlebihan. Kotoran yang menumpuk di saluran pembuangan menyebabkan penundaan aliran air keluar dari AC. Hal ini dapat menyebabkan kelebihan stok air dan akhirnya air akan menetes. 5. Pemasangan yang tidak tepat Jika unit AC tidak dipasang dengan benar, ini dapat menyebabkan kebocoran pada AC. Saat memasang AC, pastikan bagian depan lebih dingin daripada bagian belakang. Dengan memastikan ini, air akan terkuras dengan baik sehingga tidak bocor. Selain itu, unit AC harus di pasang pada kemiringan yang tepat untuk mencegah kebocoran. Kemiringan unit yang tidak tepat dapat menyebabkan air tidak mengalir. Baca juga: 7 Ciri-ciri AC Rusak yang Harus Dikenali 6. Perawatan yang buruk Agar AC awet, pastikan untuk melakukan perawatan secara rutin, kamu bisa menghubungi jasa service AC untuk membersihkan unit AC di rumahmu. Saat dilakukan pembersihan, periksa apakah koil evaporator berfungsi dengan baik dan memastikannya tidak mulai berkarat. Perawatan yang tepat dan rutin akan meminimalisir AC rusak atau bocor. Baca juga: 7 Hal yang Menyebabkan AC Tidak Bisa Dimatikan 7. Karat pada area pembuangan Dengan adanya udara, air dan besi pada unit AC membuatnya rentan berkarat. Terutama di area pembuangan yang terbuat dari logam. Saat karat menumpuk, ini akan membuat saluran mulai tersumbat sehingga menghalangi udara. Pada akhirnya AC akan bocor dan meneteskan air. Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya. Berikan Komentar Kirim Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE Tag AC filter AC AC bocor penyebab AC bocor AC Rusak Lihat Homey Selengkapnya LIHAT PARAPUAN SELENGKAPNYA 3 Hal yang Perlu Diingat Saat Menyetel Suhu AC 3 Kegiatan yang Tidak Boleh Dilakukan Ketika AC Menyala 6 Penyebab AC Mengeluarkan Bau Tak Sedap 6 Tips agar Rumah Tetap Sejuk dan Nyaman Tanpa AC 5 Keunggulan Menggunakan AC Inverter di Rumah   PILIHAN UNTUKMU NEWS KPK Benarkan Bansos Presiden yang Diduga Dikorupsi Dibagikan Jokowi HYPE Penggemar Beri Hadiah Usai Menang Badminton, Fuji: Senang Masih pada Solid TREN Resmi, Inilah Daftar Pinjol Legal dan Ilegal yang Berlaku Juli 2024 - Kompas.com TREN Ramai soal Tarik Tunai BCA Kena Rp 4.000 per 5 Juli, Ini Penjelasannya - Kompas.com EDUKASI Binus Dorong Gen Z Berkarier Lebih Cepat, Perkuliahan Hanya 2,5 Tahun PROPERTI Hunian Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Jaksel: Pilihan Ekonomis TREN Benarkah Kata Jancok Berasal dari Nama Tank Belanda? Ini Kata Budayawan - Kompas.com EDUKASI Biaya Kuliah ITB Jalur Mandiri 2024, Terdiri dari UKT dan IPI PROPERTI Gugatan Pontjo Sutowo soal Hotel Sultan Ditolak, AHY: Aset Negara Harus Diselamatkan GLOBAL Pasukan Israel Dilaporkan Lakukan Pembantaian Besar-besaran di Shujayea dan Jdaida TREN Syarat, Biaya, dan Cara Perpanjang Paspor 2024 - Kompas.com GLOBAL 2 Desa di Ukraina Timur Direbut Rusia EDUKASI Catat Tanggal Pengumuman PPDB Jabar 2024 Tahap 2 TREN Resmi Perpanjang Kontrak, Shin Tae-yong Jadi Salah Satu Pelatih Timnas Indonesia Terlama - Kompas.com LIHAT SEMUA TTS Eps 137: Yuk Lebaran TTS Eps 136: Takjil Khas di Indonesia TTS Eps 135: Serba Serbi Ramadhan Games Permainan Kata Bahasa Indonesia TTS - Serba serbi Demokrasi TTS Eps 130 - Tebak-tebakan Garing TTS - Musik Yang Paling Mengguncang Kepala BSSN Akui Tak Punya Backup Data PDN, Meutya Hafid: Ini Kebodohan! 3 hari yang lalu IKLAN Medan: Sofa yang tidak Terjual Dijual dengan Harga Murah Wanna Know How They All Look Like Today? The Model Who Was Called 'The Most Beautiful Girl In The World' Medan: Perabotan yang tidak Terjual Dijual dengan Harga Murah 10 Beautiful Capital Cities Of Islamic Culture 12 Things That Were Banned For Truly Stupid Reasons REKOMENDASI UNTUK ANDA HOME APPLIANCES 5 Penyebab Kulkas Bocor dan Cara... HOME APPLIANCES 5 Area Terlarang Meletakkan Kipas Angin... HOUSING Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada... HOUSING 6 Cara Membasmi Ngengat Pakaian DO IT YOUR SELF Cara Membersihkan Keran Air dengan Mudah,... HOUSING 4 Penyebab Air Keran Bau Tak... HOME APPLIANCES Cara Membersihkan Air Fryer dari Noda... PETS & GARDEN Jangan Dibuang, Ini 6 Sayuran yang... TERKINI LAINNYA Bikin Ganggu Tidur, Ini 6 Tanda Harus Mengganti Kasur HOUSING 01/07/2024, 09:20 WIB 5 Warna Cat yang Dapat Membuat Kamar Tidur Terasa Nyaman DECOR 01/07/2024, 08:40 WIB 5 Area Terlarang Meletakkan Kipas Angin di Rumah, Ini Bahayanya HOME APPLIANCES 01/07/2024, 07:50 WIB 6 Desain Backsplash yang Bikin Dapur Terasa Kuno DECOR 01/07/2024, 07:10 WIB 5 Hal yang Harus Dipertimbangkan Saat Memilih Pot Tanaman PETS & GARDEN 30/06/2024, 19:36 WIB 7 Manfaat Garam Epsom untuk Membersihkan Perlengkapan Rumah DO IT YOUR SELF 30/06/2024, 18:48 WIB Cara Menghilangkan Bau Apak pada Pakaian dengan Efektif DO IT YOUR SELF 30/06/2024, 18:00 WIB Hadirkan Solusi Mudah dan Nyaman, Panasonic Rilis PASTI SERIES BRANDZVIEW 30/06/2024, 15:47 WIB 5 Cara Mengusir Semut dari Tempat Makan Burung Kolibri PETS & GARDEN 30/06/2024, 10:55 WIB 5 Kesalahan Desain Interior yang Membuat Rumah Terlihat Membosankan DECOR 30/06/2024, 09:57 WIB Simak, Cara Membersihkan Kolam Ikan dengan Benar PETS & GARDEN 30/06/2024, 08:59 WIB Cara Mencuci Baju Pakai Tangan dengan Mudah DO IT YOUR SELF 30/06/2024, 07:54 WIB Catat, Begini Cara Membersihkan Noda Lilin di Karpet DO IT YOUR SELF 29/06/2024, 20:40 WIB Cara Menggunakan Steamer untuk Menghaluskan Pakaian DO IT YOUR SELF 29/06/2024, 19:25 WIB 7 Cara Mencegah Penumpukan Debu dengan Mudah DO IT YOUR SELF 29/06/2024, 18:37 WIB 1 2 3 Next Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+ Hide 01:02 Kepala BSSN Ungkap Hanya 2% Data Yang Ter-Backup Saat Pusat Data Nasional Diserang KGNow! 3 hari yang lalu 02:07 Kepala BSSN Akui Tak Punya Backup Data PDN, Meutya Hafid: Ini Kebodohan! KGNow! 3 hari yang lalu 02:04 Sri Mulyani Beberkan Penyebab Nilai Tukar Rupiah Terus Alami Tekanan KGNow! 3 hari yang lalu 01:39 Momen Menkominfo Budi Arie Dicecar Soal Petisi Untuk Mundur Buntut PDN Diretas KGNow! 3 hari yang lalu Lihat semua TOPIK HOMEY Serba-serbi Memelihara Kucing Penerapan Feng Shui di Rumah Serba-serbi Pupuk Tanaman Serba-serbi Menanam Cabai di Rumah Serba-serbi Hama dan Penyakit pada Tanaman Berkebun di Rumah Tips dan Trik Memelihara Anjing Semut di Rumah dan Cara Membasminya Tips dan Trik Tanaman Hias Demam Ikan Cupang TERPOPULER 1 6 Barang yang Harus Disingkirkan dari Meja Dapur, Ini Alasannya 2 5 Barang yang Tidak Boleh Ada di Teras, Ini Alasannya 3 6 Cara Membuat Rumah Terlihat Mewah 4 Cara Menanam Ubi Jalar di Pot, Hemat Ruang dan Panen Terus 5 Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap dari Kulkas dan Freezer Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+ NOW TRENDING Rencana Pembatasan Usia Kendaraan 10 Tahun di Jakarta, Untuk Siapa? Sudirman Said Siap Berlaga pada Pilkada Jakarta 2024, Bersaing dengan Anies Tingkat Kewaspadaan Militer AS di Eropa Naik ke Level Tertinggi Kedua Netralitas dan Profesionalitas Polri, Pilar Kepercayaan Publik Keponakan Tewas Usai Duel dengan Paman di Bangkalan Perdebatan Sekjen PKS Vs Kaesang soal Jokowi, Berawal dari Tudingan hingga Bikin Luhut Turun Tangan Jenguk Prabowo Pascaoperasi, Jokowi: Mari Doakan Proses Pemulihan Hasil Survei, Kaesang Bakal Jegal "Banteng" di Jateng? KOMENTAR Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+ Mungkin Anda melewatkan ini Tips Merawat Catokan Rambut agar Awet Lebih Lama Cara Tepat Menyimpan Berbagai Bahan Makanan, dari Buah hingga Daging 4 Tips Membuat Lemari Pakaian Tetap Rapi 8 Trik Membuat Rumah Tampak Lebih Besar dan Terang Ini Alasan Pelu Mencuci Pakaian Dalam dengan Air Panas Close



3. Pompa rusak Air yang menetes dari AC bocor bisa menjadi pertanda adanya masalah pada pompa. Pompa kondensasi adalah perangkat yang terletak di bawah koil pendingin.



4. Penyumbatan di saluran pembuangan Kebocoran AC dapat terjadi saat ada penyumbatan di saluran pembuangan. Masalah ini terjadi karena akumulasi kotoran dan jamu secara berlebihan. Kotoran yang menumpuk di saluran pembuangan menyebabkan penundaan aliran air keluar dari AC. Hal ini dapat menyebabkan kelebihan stok air dan akhirnya air akan menetes



5. Pemasangan yang tidak tepat Jika unit AC tidak dipasang dengan benar, ini dapat menyebabkan kebocoran pada AC. Saat memasang AC, pastikan bagian depan lebih dingin daripada bagian belakang. Dengan memastikan ini, air akan terkuras dengan baik sehingga tidak bocor. Selain itu, unit AC harus di pasang pada kemiringan yang tepat untuk mencegah kebocoran. Kemiringan unit yang tidak tepat dapat menyebabkan air tidak mengalir.



6. Perawatan yang buruk Agar AC awet, pastikan untuk melakukan perawatan secara rutin, kamu bisa menghubungi jasa service AC untuk membersihkan unit AC di rumahmu. Saat dilakukan pembersihan, periksa apakah koil evaporator berfungsi dengan baik dan memastikannya tidak mulai berkarat. Perawatan yang tepat dan rutin akan meminimalisir AC rusak atau bocor. Baca juga: 7



7. Karat pada area pembuangan Dengan adanya udara, air dan besi pada unit AC membuatnya rentan berkarat. Terutama di area pembuangan yang terbuat dari logam. Saat karat menumpuk, ini akan membuat saluran mulai tersumbat sehingga menghalangi udara. Pada akhirnya AC akan bocor dan meneteskan air